Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tips Merawat Baterai Laptop Supaya Daya Tetap Tahan Lama

Buat yang kerjanya mobilitas tinggi tentu sangat membutuhkan laptop dengan daya tahan baterai yang tahan lama dan membantu kinerja sepanjang hari, paling tidak sekitar 8 jam tiap hari. Tapi bagaimana agar daya tahan baterai ini awet?
  1. Jangan biarkan terlalu sering laptop sampai kosong. Karena teknologi bateraai sekarang menggunakan baterai Li-Ion, jadi pengisian baterai disarankan saat baterai tinggal 10%-20%, karena kalau terlalu sering kosong, usia pakainya akan pendek.
  2. Kalibrasi ulang secara berkala. Caranya gimana? Mudah kok. Biarkan laptop menyala sampai baterai benar-benar habis atau laptop shut down sendri, kemudian isi ulang sampai 100% tanpa dihidupkan. Tapi jangan terlalu sering digunakan cara ini, karena usia pakai baterai bisa pendek.
  3. Jangan pernah melepas batreai saat menggunakan laptop. Kesalahan yang terus dipertahankan tanpa memiliki dasar pengetahuan tentang baterai membuat orang mudah percaya apa yang dikatakan orang lain bahwa melepas baterai itu salah. Setiap ada pasien yang datang ke Saya, mengenai permasalahan keyboard selalu Saya tanya apakah sering melepas baterai? jawabanya Iya. Selain berfungsi sebagai penyuplai daya, baterai juga berfungsi sebagai penstabil tegangan, logikanya bila penstabilnya dilepas dan diganti dengan mencolokkan langsung charger ke PLN maka tidak bisa menahan naik turunya arus AC. Dampaknya keyboard, hardis mudah terbakar.
  4. Gunakan aplikasi BatteryCare. Aplikasi ini dapat membantu Anda melakukan manajemen baterai sekara berkala.

Post a Comment for "Tips Merawat Baterai Laptop Supaya Daya Tetap Tahan Lama"