Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pengaruh Penggunaan Nama Domain Dengan SEO

Pengaruh Penggunaan Nama Domain Dengan SEO
SEO atau Search Engine Optimization adalah suatu teknik untuk memaksimalkan suatu website agar lebih dikenal atau lebih mudah dibaca oleh search engine (Google, Yahoo, Bing). Banyak cara yang dilakukan untuk memaksimalkan SEO seperti penggunaan plugin SEO pada wordpress, artikel yang menarik, dan penggunaan dama domain.

Penggunaan nama domain sendiri yang berbayar seperti dot.comm, dot.org memberikan dampak positif pada blog dan website yang dilkelolanya. Misalnya memuat toko online dengan domain gratisan co.cc tentunya para pembeli merasa ragu dengan kapasitas situs jual beli tersebut. Berbeda ketingan menggunakan dot.com yang lebih meyakinkan.

Domain dot.com, dot.org, dot.co, dsb disebut dengan Top Level Domain biasanya digunakan untuk kepentingan komersial (e-commerce). Penggunaan TLD juga bisa meningkatkan trafik pengunjung blog/ website karena artikel cepat masuk dalam mesin pencari.

Pada bulan pertama dan kedua mungkin belum ada perubahan jumlah pengunjung tetapi lama-kelamaan secara pasti mulai terindek mesin pencari. Berdasarkan pengalaman para websmaster butuh waktu kurang lebih 6-8 bulan pengunjung blog/ website akan meningkat secara drastis.



Post a Comment for "Pengaruh Penggunaan Nama Domain Dengan SEO"