Saturday, January 17, 2015

Cara Mengetahui atau Cek Domain Athority (DA) dan Page Authority (DA)


Cara Mengetahui atau Cek Domain Athority (DA) dan Page Authority (DA)
Tahukah Anda ? Bahwa hampir 2 tahun ini Google tidak memperbarui Algoritma utuk Google Pagerank, alias sudah tidak ada update pagerank lagi. Nah, melihat keadaan ini banyak sekali blogger-blogger master yang memiliki paradigma baru bahwa sekarang Google sudah tidak melihat kualitas blog dari segi Pagerank, melainkan Google melihat kualitas blog dari segi DA (Domain Authority) dan PA (Page Authority). DA dan PA merupakan otoritas domain dan page. Semakin tinggi otoritasnya maka posisi konten di Search Engine akan semain baik.

Supaya Anda paham apa itu Domain Athority (DA) dan Page Authority (DA) silahkan baca pada postingan sebelumnya "Memahami Pengertian Domain Authority (DA) dan Page Authority (PA)".

Baiklah langsung saja ketahapan inti sesuai dengan judul artikel ini, berikut ada beberapa cara untuk mengetahui atau mengecek DA dan PA bisa melalui layanan situs online seperti:
  1. Moonsy.com
  2. Majesticseo.com
  3. Opensiteexplorer.org.
atau menggunakan plugin/ ekstensi Mozbar di browser Mozilla Firefoz dan ekstensi Mozbar pada Google Chrome. Cara menggnakannya cukup mudah, silahkan ketik URL blog Anda kemdian tekan Search maka akan ditampilkan Domain Authority da Page Authority.

5 comments

Sebenarnya berapa sih nilai DA atau PA yang bisa dikatakan aman untuk sebuah blog? Karena blog saya http://www.kiatkiat.com/ ini DAnya msh dibawah 30an. Mohon pencerahannya..

Semua aman asal tidak melanggar TOS google. Blog baru DA dan PA pasti rendah, kecuali blogspot. Namun blog agan sudah lumayan, tinggal terus tingkatkan gan. Nanti naik sendiri.

mantap gan artikel nya (y)

Tapi untuk cara cepat terindex google bisa lihat di
http://www.kang-rony.com/2016/10/cara-blog-cepat-terindex-google-bing-yahoo.html

Untuk cara penggunaan mozbar di crome gimana ya?

Di atas kan ada pilihannya untuk google chrome


EmoticonEmoticon