Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Download Adobe Flash Player Untuk Internet Explorer dan Menginstallnya

Flash Player adalah plugin buata Adobe yang mempunyai fungsi menjalankan flash pada tampilan website, selain itu Flash Player juga berfungsi mempercepat loading halaman website yang dipenuhi animasi Flash. Setiap browser mempunyai plugin/ Add Ons Flash Player yang berbeda-beda sesuai browser yang digunakan. Berikut ini cara download plugin Flash Player dan cara menginstallnya pada browser Internet Exploer.

Cara download Adobe Flash Player untuk Internet Explorer dan menginstallnya:

1. Buka browser kemudian tulis keyword "Adobe Flash Player", maka secara otomatis mesin pencari akan mengarahkan ke situs resmi Adobe. Atau melalui link berikut ini "Download Adobe Flash Player".
2. Pilih tipe Internet Explorer Windows...
Flash IE

3. Pilih Save untuk mendownload.
Flash IE 2

4. Tunggu proses download sampai selesai.
Flash IE 3

5. Klik kanan "Run As Administrator" pada file file .exe yang telah Anda download.
6. Adobe Flash Player berhasil di install pada brwser Internet Explorer.

Post a Comment for "Cara Download Adobe Flash Player Untuk Internet Explorer dan Menginstallnya"