Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Daftar Temperatur Suhu Normal Untuk Prosesor Intel dan AMD

Apakah Anda sedang mencari suhu normal untuk prosesor komputer Anda? bila iya berhentilah browsing sana-sini, karena indoamaterasu akan memberikan jawabannya. Daftar temperatur suhu normal untuk prosesor Intel dan AMD ini dikutip dari beberapa sumber teknologi.

Ada beberapa faktor yang memperngaruhi suhu prosesor komputer seperti pasta prosesor, pendingin prosesor, motherboard, dan casing komputer. Bila komputer Anda mulai restart dengan sendirinya, atau kipas prosesor mendengung (beputar cepat) mulai waspadalah dengan melihat suhu prosesor.
Daftar Temperatur Suhu Normal Untuk Prosesor Intel dan AMD

Baik Intel dan AMD telah menetapkan patokan suhu aman dalam keadaan Idle, Normal, dan Temperatur Maksimal. Lebih jelasnya silahkan baca Daftar Temperatur Suhu Normal Untuk Prosesor Intel dan AMD.

Baca: 3 Aplikasi Untuk Mengetahui Temperatur Suhu Prosesor

Berikut ini daftar temperatur normal untuk suhu prosesor Intel dan AMD. Daftar ini hanya mencakup prosesor kelah atas mulai core i3 sampai core i7 dan AMD Trinity ke atas. Untuk prosesor low end pada postingan berikutnya.

Daftar Temperatur Suhu Normal Untuk Prosesor Intel
Temperatur normal Intel Haswell
Temperratur normal Intel Ivy Bridge
Tempertaur normal Intel Sandy Bridge

Daftar Temperatur Suhu Normal Untuk Prosesor AMD
Temperatur normal AMD Kaveri
Temperatur normal AMD Piledriver
Temperatur normal AMD Ricland
Temperatur normal AMD Trinity
Temperatur normal AMD Bulldozer