Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pilihan Metode Pembayaran AdSense Belum Muncul? Berikut Ini Penjelasannya

Pertanyaan yang sering diajukan oleh para publisher AdSense ke @admin indoamaterasu adalah kenapa pilihan metode pembayaran AdSense tidak muncul? biasanya pertanyaan diajukan bagi mereka yang baru mendapatkan akun AdSense, atau istilah gaulnya NewBe.

Menentukan pilihan metode pembayaran sangatlah penting. karena dengan cara inilah uang Anda dapat dibayarkan. AdSense memberikan 3 alternatif metode pembayaran yaitu lewat Chek, Bank, dan Western Union. Dari ketiga metode tersebut yang paling banyak digunakan adalah Western Union.
Pilihan Metode Pembayaran AdSense Belum Muncul? Berikut Ini Penjelasannya

Western Union memiliki nilai kurs dolar yang cukup tinggi dibandingkan metode lainnya. Western Union juga tidak memberlakukan potongan pajak alias gratis. Namun bagi publisher yang belum mucul pilihan metode pembayaran tidak bisa memlilih salah satu dari ketiga metode tersebut.

Kemudian pertanyaan muncul lagi, Apakah ada yang error atau tidak beres dengan akun AdSense Saya? untuk menjawabnya silahkan simak uraian berikut ini.

Baca: Pilihan Payment Method AdSense Belum Muncul, Jangan Panik Dulu

Pilihan metode pembayaran AdSense atau Payment Method baru muncul bila Anda telah melakukan verifikasi PIN AdSense. Verifikasi ini merupakan tahap lanjut setelah Anda diterima sebagai publisher AdSense. Nanti Google mengirimkan pesan notifikasi lewat gmail Anda, bila saldo telah terkumpul 10 U$ atau Rp. 130.000.

Baca: Cara Mengubah Settingan Pembayaran Google AdSense Melalui Western Union

Tim AdSense nantinya mengirimkan PIN AdSense ke alamat Anda sesuai dengan KTP atau alamat yang didaftarkan AdSense. Biasanya membutuhkan waktu 1 bulan surat cinta Google datang sampai rumah Anda. Namun untuk daerah kapubaten biasanya PIN AdSense tak kunjung datang. Ada diberikan kesempatan 3X mengajukan PIN AdSense bila belum sampai ke rumah.

Baca: Cara Setting Pembayaran Google AdSense Lewat Transfer Bank Lokal

Bila masa waktu yang diberikan team AdSense habis dan PIN belum datang, Anda bisa mengajukan permintaan lewat scan KTP. Baru akun AdSense diverifikasi dan selanjuntya dapat memilih metode pembayaran.

Baca: Cara Reques PIN Google Adsense Dengan Scan KTP

Post a Comment for "Pilihan Metode Pembayaran AdSense Belum Muncul? Berikut Ini Penjelasannya"