Site and learn your application

Cara Cek Sisa Kuota Internet 3 (tri) Regular, AON 2016

Indo Amaterasu

Ketatnya persaingan ISP (Internet Service Provider) dalam menawarkan produknya, kini operator GSM berlomba-lomba menghadirkan paket internet termurah, tercepat, dengan kuota besar. Tidak bisa dipungkiri operator jaringan GSM 3 (Tri) yang paling murah bila dibandingkan yang lainnya.

Rupa-rupanya 3 (Tri) ingin merebut hati konsumen dengan paket internet murahnya. Saking menariknya dengan yang ditawarkan 3 (Tri) membuat pengguna operator lain pindah kelain hati menggunakan kakrtu 3 (Tri).

Baca: Paket Kuota Internet Perdana 3 (Tri) Serta Harganya

Tentu menjadi kebingungan tersendiri ketika pertama kali menggunakan kartu 3. Pengguna kebingungan tidak tahu caranya cek sisa kuota internet 3. Untuk itu indoamaterasu.com membagikan cara cek sisa kuota internet 3. Anda bisa mengetahui sisa kuota 3 (Tri) AON 2016 dengan Call/ Panggilan dan atau menggunakan aplikasi BIMA Tri.

# Cara cek sisa kuota internet 3 (Tri) regular, AON dengan Call/ Panggilan
1. Tekan tombol *123# Call/ Panggil, maka akan muncuk menu seperti di bawah ini
2. Lanjutkan memilih Info Kartu dengan memasukkan angka 2 lalu send
3. Pilih Cek Kuota, masukkan angka 2 kemudian Send


4. Karena yang ingin diketahui sisa kuota internet pilih Kuota Data, masukkan angka 2 kemudian Send
5. Di situ ditampilkan beragam pilihan kuota internet 3 yang ingin diketahui sisa kuotanya.

# Cara cek sisa kutoa internet 3 (Tri) regular. AON dengan aplikasi BIMA Tri
1. Download aplikasi BimaTri.apk di sini atau di Google Play
2. Install di device Android Anda
3. Buka dan tunggu proses loadingnya. Informasi sisa kuota internet ditampilkan dengan jelas.
Aplikasi BimaTri

0 comments:

Post a Comment

= > Silahkan berkomentar sesuai artikel di atas
= > Berkomentar dengan url (mati/ hidup) tidak akan dipublish

 

Recent Post

Tips Komputer

AdSense

Xiaomi